Membuat Tombol Reaksi Seperti Facebook Pada Postingan Blogger - Andro011
https://andro011.blogspot.com/2019/05/kenapa-perlu-kesini.html

Membuat Tombol Reaksi Seperti Facebook Pada Postingan Blogger

 

Cara Membuat Widget Big Reactions Button Pada Akhir Artikel di Blogger | Andro011Blog - Reaksi button atau Tombol Voting pada blogger ini dibagikan oleh vicomi.com. Selain memberikan banyak style atau pilihan Emotikon dan Text. 


Widget Blogger ini bisa memberikan analisa pengunjung dan statistik artikel anda melalui dashboard dan diwaktu yang akan datang akan menampilkan realtime atau memantau secara langsung terhadap artikel yang ada di blog kalian.

Kelebihan lainnya, selain mudah untuk diaplikasikan juga ada fitur yang dimana setiap pengunjung klik atau vote pada widget ini, selanjutnya akan mengeluarkan atau menampilkan Artikel Terkait diblog kalian, cukup berguna bukan!

Untuk anda yang tertarik dan ingin menampilkan widget reaction button ini di blogspot silahkan ikuti step by stepnya.

Reaction Button - Andro011.blogspot.com

Berikut Langkah Membuat Widget Reaction Button for Blogger

Langkah Pertama
  • Pergi ke Vicomi
  • Lalu Daftarkan Blog secara gratis
  • Isi Email - Password - Url Blog - Nama Blog & Pilihan Bahasa
Signup Your Blog - Andro011.blogspot.com
Langkah Kedua
  • Pilih Style atau Gaya Reaksi yang kalian suka
  • Kemudian klik "Choose"
  • Lalu klik "Done"
Pilihan Style Reaction - Andro011.blogspot.com

Langkah Ketiga
  • Copy Script yang kamu dapatkan
  • Kemudian Letakkan kedalam Template, Edit HTML
  • Cari kode
  • <data:post.body/>
  • Lalu pastekan dibawahnya atau diatas/dibawah tombol share (Sesuka kalian)
  • Simpan dan Lihat hasilnya
Copy Script - https://andro011.blogspot.com
Bagaimana, cukup mudah bukan? Jika kalian ingin melihat demo silahkan lihat DISINI (Jika belum dihapus).

Demikian artikel Bagaimana Cara Memasang Widget Reaction Button diBlogger. Semoga bisa bermanfaat. Salam hangat dari saya Wassalam'

    Choose :
  • OR
  • To comment
Tidak ada komentar:
Write komentar